Tak Hanya WhatsApp, Facebook dan Instagram Juga Mengalami Gangguan. Jika sebelumnya keluhan hanya datang dari pengguna WhatsApp, kali ini nampaknya keluhan juga datang dari pengguna Facebook serta Instagram. Nampaknya memang seluruh layanan yang dimiliki oleh Facebook sedang mengalami gangguan.
Baca juga:
Untuk Facebook sendiri, cakupan wilayah error nya lebih luas dari WhatsApp. Di beberapa wilayah di US Facebook juga mengalami gangguan. “Down in Cincinnati, OH USA,” tulis seorang pengguna di situs Downdetector.
Untuk saat solusi yang dapat dipakai oleh pengguna adalah dengan menggunakan VPN dan mengubah lokasi ke negara yang sedang tidak mengalami gangguan di Facebook dan Instagram. (yuyudhn/linuxsec)